Blog ini memberikan berbagai pengetahuan tentang Reptil, jika ada pertanyaan silahkan ajukan ke fanspage kami di https://www.facebook.com/pages/The-Reptile-KingPengetahuan-tentang-Reptil/350887191599425?ref=hl
Reptil Info
Jumat, 18 Januari 2013
Mimikri pada bunglon
"Bunglon"mungkin nama ini terdengar biasa bagi beberapa orang, ya memang benar, Reptil ini berada disekitar kita, namun apakah kalian tahu rahasia Mimikri(berganti warna) pada Bunglon?mungkin jawaban kebanyakan dari kalian adalah "Ya, bunglon berubah warna sesuai tempatnya." Eit's ternyata tidak, Bunglon merubah warna sesuai dengan emosinya, disaat sedang melihat betina atau sedang marah dia akan merubah warnanya menjadi merah, disaat sedang santai dia akan merubah warnanya menjadi hijau, disaat sedang ketakutan diapun merubah warnanya menjadi kecoklatan atau abu2 tua. Berbeda halnya dengan Chameleon yang memang merubah warna sesuai dengan tempatnya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar